Terima Penghargaan Ombudsman RI, Sumbar Serius dalam Pelayanan Publik Berkualitas Tinggi
PADANG, sippfm.com-Gubernur Sumbar, Mahyeldi Ansharullah menerima penghargaan dari Ombudsman Republik Indonesia (Ombudsman RI) terkait pelayanan publik berkualitas tinggi, di Kantor Ombudsman RI Perwakilan Sumbar, Padang. Selasa (14/2). Penilaian tersebut dikarenakan Pemprov Sumbar telah mencapai kategori berkualitas tinggi (zona hijau). Pemberian penghargaan tersebut ditandai dengan penyerahan piagam dan hasil kepatuhan penyelenggaraan pelayanan publik tahun 2022 oleh … Baca Selengkapnya