Serial Siroh Untuk Milenial 3 : Lahirnya Nabi Anak Yatim

Oleh: Irsyad Syafar Ayah Nabi Muhammad bernama Abdullah. Ia adalah anak paling kesayangan Abdul Muththalib dari 10 orang anak-anaknya. Abdullah nyaris disembelih oleh Abdul Muththalib karena nadzarnya saat dimudahkan untuk mendapatkan sumur zamzam. Abdul Muththalib sudah menggiring Abdullah untuk disembelih di depan Ka’bah. Akan tetapi saudara-saudaranya dan paman-pamannya dari kaum Quraisy tidak mengizinkan hal itu. … Baca Selengkapnya