Instruksikan Sedekah dan Infak, Gubernur Mahyeldi Ajak ASN Peduli Nasib Rakyat Palestina

PADANG, sippfm.com–Gubernur Sumatera Barat, Mahyeldi Ansharullah mengajak seluruh ASN di lingkup Pemprov Sumbar untuk ikut berempati dan memberikan perhatian terhadap kondisi bangsa Palestina yang sedang menderita akibat agresi brutal Israel ke jalur Gaza. Dalam hal ini ia menginstruksikan ASN untuk menggalang dana bantuan kemanusiaan, sebagai ungkapan duka bagi warga Palestina yang menjadi korban kejahatan Israel. … Baca Selengkapnya

Serangan Israel Kembali Hancurkan 3 Rumah di Gaza pada Jum’at Sore

GAZA PALESTINA, sippfm.com- Pada Jum’at (12/5/2023) sore, pasukan pendudukan Israel meluluhlantakkan tiga bangunan tempat tinggal di Jalur Gaza. Kantor berita Quds Press mengatakan bahwa pesawat tempur pendudukan Israel membom sebuah rumah milik keluarga Yassin di kampung “Zaitun”, selatan Kota Gaza, yang terdiri dari beberapa lantai. Kantor berita Arab ini menambahkan bahwa pemboman tersebut melukai tiga … Baca Selengkapnya

Israel Larang Berobat Ke Luar Negeri, Jumlah Pasien Kanker di Gaza Kian Bertambah

GAZA, sippfm.com- Dilansir The New Arab, pejabat kesehatan Gaza, Khaled Thabet menyatakan kebijakan blokade Israel telah meningkatkan jumlah penderita kanker di kalangan warga Palestina. Bahkan Israel juga membuat kebijakan menolak hak pasien untuk mengakses pengobatan di luar negeri, Senin (6/2). “Sistem kesehatan Gaza mengalami kesenjangan yang besar dalam hal perawatan kesehatan untuk pasien kanker, termasuk deteksi dini, layanan diagnostik, pengobatan … Baca Selengkapnya

Desak PBB, PM Palestina Meminta Perlindungan dari Serangan Israel

YERUSALEM, sippfm.com- Perdana Menteri (PM) Palestina Mohammad Shtayyeh menyerukan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) dan seluruh organisasi hak asasi manusia (HAM) internasional untuk segera melindungi rakyat Palestina terutama anak-anak, pemuda dan perempuan. “Kepada PBB untuk turut intervensi menghentikan pertumpahan darah anak-anak, pemuda dan perempuan,” kata Shtayyeh dalam pernyataannya dikutip laman Aljazirah, Jumat (27/1). Kementerian Luar Negeri Arab Saudi mengutuk serangan … Baca Selengkapnya

Serang Jalur Gaza, Israel Balas Serangan Roket Milisi Palestina

JAKARTA, sippfm.com- Israel melancarkan serangan udara di Jalur Gaza pada Jumat (27/1) untuk membalas tembakan roket yang diduga diluncurkan oleh milisi Palestina. Tentara Israel menyatakan serangan udara ini dilancarkan untuk membalas tembakan roket dari arah Palestina. “Pasukan Pertahanan Israel sedang menyerang Jalur Gaza,” demikian pernyataan tentara Israel yang dikutip AFP. Beberapa jam setelah serangan balasan … Baca Selengkapnya

Presiden FIFA Kunjungi Palestina Mei Mendatang

RAMALLAH, sippfm.com- Presiden Federation Internationale de Football Association (FIFA) Gianni Infantino diagendakan mengunjungi Palestina pada Mei mendatang. Hal itu disampaikan Presiden Asosiasi Sepak Bola Palestina Jibril Rajoub dalam pertemuan dengan Infantino di sela-sela acara pembukaan African Nations Championship yang digelar di Aljir, Aljazair, Sabtu (14/1). “Kedua belah pihak sepakat bahwa Inflantino akan mengunjungi Palestina selama … Baca Selengkapnya

Bela Kemerdekaan Palestina, Salimah Kota Bukittinggi Ikuti Deklarasi KKIP

BUKITTINGGI, sippfm.com – Isu Palestina masih menjadi permasalahan global yang ramai dibicarakan hingga saat ini. Merespon kondisi pasca serangan Zionis Israel yang terjadi akhir Ramadhan lalu,Persaudaraan Muslimah (Salimah) bersama beberapa ormas dan komunitas yang ada di Bukittinggi mendeklarasikan diri untuk membentuk Komite Kemanusiaan Internasional Pembebasan Palestina (KKIPP). Bertempat di Aula MUI Kota Bukittinggi, deklarasi ini … Baca Selengkapnya

Aksi Solidaritas Masyarakat Sumbar; Palestina Permasalahan Kita

PADANG, sippfm.com– Puluhan ormas yang tergabung dalam Forum Komunikasi Sumatera Barat Peduli Palestina menggelar aksi solidaritas, Ahad (23/5/2021). Aksi berupa longmarch dan flashmob digelar di sepanjang jalan Khatib Sulaiman hingga Sudirman, Padang. Peserta aksi dilepas dari pelataran Masjid Raya Sumatera Barat, oleh Gubernur Sumbar, Mahyeldi Ansharullah. Dalam kesempatan itu Gubernur Mahyeldi menyampaikan dukungan atas kegiatan … Baca Selengkapnya

Wakil Walikota Beit Lahia Kunjungi Kota Padang

Padang|sippfm.com–Wakil Walikota Beit Lahia, Palestina, Mohamed Asraf Abu Mahdi kunjungi kota Padang, Kamis (24/1), guna bersilaturrahmi dengan walikota Padang. Silaturrahim tersebut dilakukan usai kunjungan kenegaraan bersama Kementerian Kesehatan di Jakarta, kemarin. Pejabat penting Palestina yang didampingi oleh Komite Nasional untuk Rakyat Palestina (KNRP) ini disambut langsung oleh Walikota Padang, Mahyeldi di balaikota Aia Pacah. Wakil … Baca Selengkapnya

KNRP Sumbar Adakan Edukasi Ke-Palestinaan

Padang|sippfm.com- Komite Nasional untuk Rakyat Palestina (KNRP) wilayah Sumatera Barat adakan edukasi ke-Palestinaan di aula Gubernur Sumatera Barat, Padang, Sabtu (20/10). Sekitar 200 peserta dari berbagai elemen masyarakat hadir dalam kegiatan tersebut. Kegiatan berupa talkshow seputar perjuangan Palestina menurut perspektif Al Qur’an ini menghadikan dua narasumber, Kabid Pendidikan KNRP Sumbar, Oktarizal Fiardi, Lc dan dosen … Baca Selengkapnya