Mulyadi Muslim Ajak Masyarakat Sumbar Pilih Muslim M Yatim di Pemilihan DPD RI
PADANG sippfm.com- Anggota DPRD Kota Padang periode 2024-2029 terpilih, Mulyadi Muslim, mengajak masyarakat untuk dapat memilih Muslim M Yatim yang berada di urutan 12 saat pemilihan PSU Dewan Perwakilan Daerah yang akan dilaksanakan esok hari Sabtu, 13 Juli 2024, Mulyadi Muslim, menilai bahwa Muslim M Yatim yang merupakan Tokoh Sumbar harus kembali di DPD RI. … Baca Selengkapnya