Ujian Ketaatan

Setiap kali datang Idul Adha dan musim haji, kita kembali akan mengenang ketaatan Nabi Ibrahim dan keluarganya. Mereka betul-betul teruji dalam ketaatan kepada Allah. Ujian mereka tidak tanggung-tanggung. Diuji untuk taat dalam hal yang berat-berat. Bahkan keluar dari nalar dan logika normal. Nabi Ibrahim diperintahkan meninggalkan Istri dan bayinya Ismail di padang tandus, di lembah … Baca Selengkapnya

Kurban di Yayasan Waqaf Ar Risalah, Dinikmati Masyarakat Hingga Beberapa Daerah

PADANG, sippfm.com- Usai pelaksanaan Shalat Idul Adha 1443 H, Ahad (10/7) keluarga besar Yayasan Waqaf Ar Risalah melakukan penyembelihan hewan kurban di pelataran Masjid Baitu Ibni Ismail, komplek asrama putra Perguruan Islam Ar Risalah Padang. Sebanyak 4 ekor sapi dan 2 kambing disembelih pada hari pertama ini. Sisanya 8 ekor sapi dan 7 kambing akan … Baca Selengkapnya

Idul Adha di Ar Risalah, Khatib Ulas Keteladanan Keluarga Ibrahim

PADANG, sippfm.com- Keluarga Besar Yayasan Waqaf Ar Risalah menggelar Shalat Idul Adha 1443 H di Masjid Madinaturrisalah, Komplek Perguruan Islam Ar Risalah. Bertindak sebagai khatib, H. Oktarizal Fiardi, Lc., dan imam Ustadz Buswira Satrio, SP, Ahad (10/7). Dalam khutbahnya, Oktarizal Fiardi menyampaikan bahwa kehidupan kita membutuhkan hadirnya sosok teladan, sebagai tolok ukur kebenaran perjalana hidup … Baca Selengkapnya