Kota Padang Mendekati Zona Merah Covid 19, Warga Diimbau Untuk Tetap di Rumah Saja

PADANG, sippfm.com–Peningkatan kasus positif Covid-19 di Padang cukup mengkhawatirkan. Lonjakan warga terpapar virus mencapai ratusan orang dalam sehari. “Berdasarkan indikator kesehatan masyarakat pada pekan ini, kita mendekati zona merah,” ujar Kepala Dinas Kesehatan Kota Padang Feri Mulyani Hamid, Minggu (4/7/2021). Sesuai indikator kesehatan masyarakat seluruh kabupaten/kota di Sumatera Barat, Padang berada di angka 2,2. Sedangkan … Baca Selengkapnya