Plt Gubernur Sumbar Dorong Peningkatan Program Pelatihan Skil Khusus untuk Kurangi Pengangguran
PADANG sippfm.com– Plt Gubernur Sumatera Barat, Audy Joinaldy, berharap pemerintah pusat terus meningkatkan dukungan untuk program pelatihan skil khusus yang diselenggarakan oleh Balai Latihan Kerja (BLK) di Sumbar. Menurut Audy, peran BLK sangat penting dalam meningkatkan produktivitas usaha dan menurunkan angka pengangguran di provinsi ini. “Pengangguran di Sumbar masih 5,9 persen, lebih tinggi dari angka … Baca Selengkapnya